Tahun 2020 Sudah 2 Bulan, Penjualan Daihatsu Menurun 2% Dari Tahun Sebelumnya.

Walaupun begitu adanya namun Hendrayadi sendiri juga sempat mengungkapkan bahwa adanya penurunan penjualan Daihatsu di awal tahun 2020, baginya masih dalam kategori kewajaran. Menurutnya, hal tersebut dikarenakan adanya penyesuaian pada beberapa step, seperti produksi, penjualan, dan kondisi pasar.

Ia menambahkan juga bahwa penjualan mobil Daihatsu meski alami pelemahan, namun pangsa pasarnya di Indonesia masih terbilang kuat. Apalagi, penurunan penjualan mobil Daihatsu bukan lah satu-satunya mengingat beberapa produsen lain juga mengalami kondisi penjualan yang sama meski berbeda-beda.

Di sisi lain, untuk saat ini PT SIS masih mengandalkan Sigra dan Ayla sebagai produk yang diunggulkan. Sementara itu, Terios dan Xenia sendiri berada di bawahnya.

“Penjualan masih didominasi Sigra dan Ayla, serta Gran Max. Setelah itu baru Terios dan Xenia dengan rata-rata 2.000 unit,” lanjut Hendrayadi.

Diterbitkan oleh AD Supply Garage

Saya

Tinggalkan komentar

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai